Gubernur Jateng : Rembug Konco ” Kids Take Over ” Harus Menghasilkan Keputusan Cemerlang
Semarang,- Dalam rangka Rembug Konco ” Kids Take Over ” untuk membahas mengenai isu-isu kekerasan seksual secara daring, pasalnya berdasarkan survei yang telah dilakukan oleh Forum Anak Jawa Tengah yang melibatkan lebih dari 16,125 responden dimana lebih dari 61% pernah mengalami kekerasan seksual di media sosial. Kegiatan ini diikuti secara hybrid oleh 35 Kabupaten/Kota se …